Berita
12 Juni 2022
PMI DKI Jakarta Ajak Komunitas Donor Darah Jalan Sehat
Dalam Rangka Hari Jadi ke-495 Kota Jakarta dan Peringatan Hari Donor Darah Sukarela (HDDS) 2022, PMI DKI Jakarta Gelar Lomba Jalan Sehat di Halaman Balai Kota pada Minggu, 12 Juni 2022.

Lomba Jalan Sehat ini diikuti oleh 450 peserta yang diantara nya terdiri dari Pengurus, Karyawan, Relawan dan Mitra Penyelenggara Donor Darah yang selama ini telah membantu dalam menyelenggarakan Kegiatan Donor Darah.
Event & Agenda Lainnya
INFORMASI LAYANAN
INFORMASI DATABASE
FORMULIR
MEDIA SOSIAL
PMI DKI JAKARTA
-
Jl. Kramat Raya No. 47
Jakarta 10450, Indonesia - (+62) 21 3906666
-
00720524
UTD PMI DKI JAKARTA © 2016 All Rights Reserved